Skip to main content

Posts

Scarlett Whitening Body Care review - lotion, scrub & shower scrub

 Hai semua ^^ Kemarin aku sudah post face skincare dari Scarlett dan sekarang aku mau share body carenya nih.  Kalian mungkin sering sudah tahu kan kalau aku suka banget dengan bodycarenya. Sekarang aku cobain varian Coffee nih. Karena perawatan itu gak harus mahal tapi harus rutin, aku happy banget nih dengan produk Scarlett makin rajin perawatan. Selain harga terjangkau tapi juga mudah didapat. so aku langsung aja yah ke reviewnya. Kali ini aku coba Coffee Brightening Shower Scrub, Coffee Body Scrub dan Freshy Fragrance Brightening body lotion.  Scarlett Coffee Body Scrub Body Scrub ini mangandung Glutathione dan Vitamin E yang bermanfaat mengangkat sel kulit mati dan meregenerasi sel- sel kulit, mencerahkan kulit, melancarkan peredaran aliran tubuh, mengembalikan kelembaban kulit, melembutkan kulit, dan juga dapat merelaksasi tubuh. Scrubnya ini bersegel jadi aman kalau kita belanja online gak akan tumpah dipengiriman. Warna scrubnya ini coklat muda dan ada butiran scrub halus dan k
Recent posts

Scarlett Brightly Series review - face skincare untuk mencerahkan

Hai semuanya ^^ Wah seneng sekali aku menyapa teman-teman dalam keadaaan sehat ^^. setelah pandemi beruntun kemarin kita berdiam diri dirumah sekarang kita sudah bisa lebih bebas yah, banyak aktifitas - aktifitas besar sudh diizinkan. So sekarang harus makin rajin merawat diri donk. Bertemu banyak orang dengan wajah fresh berseri.  Nah belakangan ini aku menggunakan rangkaian face skincare dari brand lokal loh. Brand ini cukup menggemparkan saat launching produk pertama mereka yaitu Body Lotionnya. hehe yap Scarlett. Dan yang aku pakai adalah Scarlett Brightly series set (warna pink) yang berfokus untuk mencerahkan, dan untuk temen-temen yang berjerawat ada juga rangkaian dari Scarlett Whitening berwarna ungu untuk acne ya. Aku sendiri tertarik mencoba Scarlett Whitening ini karena sudah teruji bebas Merkuri & Hydroquinon dan pastinya sudah terdaftar BPOM.  Scarlett Brightening Facial Wash Pertama kali dan ajib adalah membersihkan wajah. Wajah bersih adalah kunci peyerapan skincare

YNM Rainbow Honey Lip Balm - Tinted Lip Balm Korea

 Hai semua ^^  kalian sebel gak sih kalau bibir kering bikin bad mood, terkadang sampai berdarah juga. Selain gak nyaman tampilan saat memakai lipstick atau lip cream jadi gak bagus. So kalian harus menggunakan lip balm untuk perawatannya nih guys.  Lip balm itu ga cuma berwarna transparant loh tapi ada juga yang berwarna, kita sebut tinted lip balm. Contohnya yang kali ini mau aku review dari brand korea yaitu YNM Rainbow Honey Lip Balm. Jadi bisa untuk single use untuk harian dan untuk bibir yang pucat agar tampak segar ataupun sebagai base sebelum lipstick. Oke kita coba tengok ingredientnya ya. Jadi YNM lip balm ini menggunakan Squalane untuk melembabkan bibir. Squalane sendiri texturenya sangat ringan daripada oil/ minyak2 yang lain sehingga penyerapannya sangat baik dan stabil tahan lama, yang mampu mengatasi bibir kering dan iritasi. Selain itu juga sesuai namanya mengandung madu yang memang sangat baik untuk melembabkan kulit kering. Kemasan YNM Honey lip Balm ini sangat kokoh.

Atomy Body Care Body Lotion untuk kulit kering dan kasar

 Hello ^^ Wah sudah lama banget ya aku gak bikin postingan di blog. Jadi kangen nih.. dan sekarang aku menyapa kalian kembali. Semoga kalian dalam kondisi baik & sehat ya. Kali ini aku mau share satu produk yang aku beli dari temen aku  brand dari Korea. Kalian tau sendiri kan kalau produk cosmetic dari Korea sedang marak maraknya karena kualitas bagus dengan harga yang trrjangkau. Aku salah satu penggemarnya mih baik itu skincare atau makeupnya. Produknya adalah Atomy Body Care Body Lotion Body loyion ini diperkaya dengan fresh herbs, tangerine oil dan apple juice leaves. Nah aku coba breakdown sedikit ingredientnya yang dominan  ya, but disclaimer dulu aku bukan ahli tetapi mencoba info beberapa yang aku tahu, jika ada yang kurang kalian bisa info di kolom komentar^^ * pertama adalah glyceryn dikenal sebagai humektan yang berfungsi untuk mengunci kelembabab sehingga kulit dapat terhidrasi lebih lama, melembutkan kulit dan mengencangkan kulit. Makanya glycerin pasti selalu ada dal

Tutorial Cut Crease Makeup Mudah

Hello semua ^^ Siapa yang merasa bikin cut crease eye makeup itu susah?? Pada awalnya aku juga merasa begitu tapi sekarang gak lagi. Aku sih bukannya mahir atau expert tapi aku hanya mau share yang biasa aku lakukan.. Untuk eye makeup intinya sih blending dan blending. Aki sendiri masih belajar jadi temen2 juga pasti bisa. Belajar terus. Semangatt!! ^^ Untuk detailnya kalian cek aja video dibawah ini ya 😍 Semoga tutorialnya membantu ya 😘 Jangan lupa like & SUBSCRIBE ya.. Bisa juga tinggalkan komen atau request.. πŸ’• See u on my next post 😍

UNBOXING Sigma Beauty Brushes & Acc

Hello... Lama tidak buat postingan blog ya. Kangen juga 😁 Kali ini aku mau share tentang SIGMA Beauty. Aku mendapatkan gift dari SIGMA. Untuk apa saja yang aku dapat kalian bisa cek detailnya di youtube aku ya. Klik aja video dibawah 😘 Sigma itu gak cuma jual brush tetapi ada makeup juga lo. Kalau kalian mau order langsung ke webnya www.sigmabeauty.com  bisa gunakan kodeku LOVEELLETAN10  untuk dapatkan diskon 10%.  Kalian sudah cobain SIGMA Brush? Mana favorite kalian?  Kalian penasaran pengen aku review lebih detail yang mana, komen dibawah ya 😊 See you on my next postπŸ’•

QL Eyebrow Cream Review

Hai ^^ Aku kembali lagi nih dengan satu review produk lokal lagi, dan yang satu ini adalah produk alis.  Eyebrow cream dari QL Cosmetic adalah yang aku akan review, jadi sebenarnya eyebrow cream ini sudah cukup lama ada tetapi aku baru mencoba sekarang ini. Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali ya kan?? ^^ Kemasan box memanjang seperti box mascara/ eyeliner. Saat pertama kali datang kukira ini bakal seperti eyeliner pencil dengan texturenya yang creamy.  Dibagian belakang box bertulis ingredientsnya dan klaim produknya. Nah ini dia bentukannya, kukira juga pencil. hahah ternyata dia ini ada 2 ujung. Yang satu angled brush dan sisi lainnya itu wadah cream eyebrownya. Konsepnya unik, bagus jadi cocok untuk dibawa traveling. Simple dan praktis, juga tidak makan tempat. Ini brushnya, ukurannya pas dan dia lembut. Kalau untuk pemakaian cream menurut aku ini cocok ^^ Ujung satunya wadah creamnya kecil dan isi 1,5gr Ini creamnya ber